WuSqyOgjkDlVD9T3DwbScpWy4QmNOXpt1I6JND8M
Bookmark

Kandungan, Manfaat, Cara Pakai Serum Scarlett Brightly Ever After

Serum Scarlett Brightly Ever After. Selain serum scarlett acne yang direkomendasikan untuk mengatasi masalah kulit berjerawat, ada juga serum scarlett brightly ever after yang direkomendasikan untuk kulit kering, kusam, dan normal. 

kandungan-manfaat-cara-pakai-serum-scarlett-brightly-ever-after

Serum Scarlett Brightly Ever After

Serum scarlett yang satu ini memiliki kandungan phyto whitening, glutathion dan vitamin c yang kita tahu ketiganya memiliki manfaat untuk kesehatan kulit wajah. 

Kandungan Serum Scarlett Brightly Ever After

Selain dari ketiga kandungan diatas, terdapat kandungan lainnya juga. Dan berikut ini kandungan dari serum scarlett brighly yang tertera juga pada kemasannya.

Aqua, nicotinamide, 1,3 butylene glycol, lavendula angustifolia ( lavender ), water, ascorbyl glucoside, arisaema amurense extract, 2-phenoxyethanol, hydroxyethylcellulose, glutathione, aminomethyl propanol, ethyl macademiate, decyl glucoside, pentane-1,2-diol, di na EDTA, ethylhexylglycerin, tamarindus indica seed gum, biosaccharide gum - 1, 1,2 hexanediol, 2-amini-butanol, tocopherol, malic acid, dan C.I 16255.

Manfaat Serum Scarlett Brightly Ever After

Selain dapat menjadikan kulit wajah tampak putih, cerah dan bersih dari noda - noda hitam bekas jerawat, serum ini juga memiliki manfaat lainnya seperti melembabkan kulit wajah yang kering, menangkal radikal bebas, memberikan nutrisi lebih pada kulit wajah sehingga kulit selalu sehat, fresh dan pastinya terbebas dari masalah kulit wajah.

Baca Juga! Kandungan, Manfaat, Cara Pakai Serum Scarlett Glowtening

Cara Pakai Serum Scarlett Brightly Ever After

Untuk cara pemakaian serum scarlett brightly ini sama saja dengan serum scarlett acne yaitu dengan cara bersihkan terlebih dahulu kulit wajah dengan air bersih, setelah kulit kering, teteskan 2-3 tetas serum ke kulit wajah, kemudian usap sampai merata ke seluruh permukaan kulit wajah sambil dipijat - pijat biar serum cepat meresap.

Serum scarlett brightly ini sudah terdaftar di bpom yah dengan nomer registrasi NA 18201901367. Untuk pengecekan nomer bpom, silahkan klik disini yah!

Sedangkan untuk isi dari serum ini sendiri yaitu 15ml dengan harga jual 75rb. 

Beli Serum Brightly

Nah, itulah kutang lebih tentang kandungan, manfaat, harga, dan cara pakai dari serum scarlett brightly. Semoga bermanfaat yah :)

0

Posting Komentar